Jumat, 31 Januari 2025

CEGAH LAKA AIR KP. VI -10.12 TANJUNG PULAU INGATKAN NAHKODA KAPAL TENTANG KESELAMATAN

 


Hari Jum'at, 31 Januari 2025 KP. VI. 10.12 Tanjung Pulau memberikan himbauan kepada Nahkoda Kapal  agar selalu mengutamakan keselamatan dalam pelayaran untuk tetap memperhatikan faktor cuaca sebelum keberangkatan  serta tidak mengangkut penumpang melebihi kapasitas untuk menghindari kecelakaan/tenggelam.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

AJAK MASYARAKAT DAN NELAYAN JAGA KAMTIBMAS DIMUARA JUNGKAT

  Mempawah - KP. PENATA VI-1006 melaksanakan kegiatan pertemuan masyarakat, serta nelayan tradisional setempat dengan Tujuan untuk menciptak...