Minggu, 25 Juni 2023

CIPTAKAN RASA AMAN , MARNIT TELUK BATANG BERI HIMBAUAN KE PENGGUNA TRANSPORTASI AIR

Kuburaya,Poldakalbar. - Markas unit Patroli Teluk Batang Melaksanakan Giat Rutin Pamwas dan Monitoring terhadap Motor air tambang dengan rute Teluk Batang – Rasau Jaya di pelabuhan teluk batang. Minggu (25/6),


Memberikan himbauan kepada para Nahkoda dan Abk nya tetap selalu mengutamakan keselamatan penumpang dalam berlayar, keamanan life jacket, ring boy di atas kapal, serta perhatikan cuaca ketika ingin berlayar.

Memberikan himbauan kepada crew kapal dan calon penumpang agar memperhatikan kendaraan bawaan dan posisikan dengan baik dan benar di motor air tambang.

Menegaskan Kepada pengguna jasa motor air tambang agar memperhatikan Muatan dalam Kendaraan agar tidak ada bermuatan yang illegal, serta barang yang berbahaya di dalam kendaraan yang di bawa, agar keberangkatan dalam perjalanan aman dan kondusif.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

ANTISIPASI CUACA BURUK, KP. PENATA VI-1006 JUNGKAT INGATKAN NELAYAN

KP. PENATA VI-1006 jungkat,  mengingatkan kepada nelayan yang sedang menunggu cuaca di muara jungkat agar selalu waspada terhadap cuaca buru...